40 ❤️ Motif Keramik Dinding Kamar Mandi 25×40 dan Harganya

Keramik Dinding Kamar Mandi 25×40 – Memilih motif keramik kamar mandi minimalis ataupun kamar mandi modern dan mewah adalah sesuatu yang penting. Karena itu akan berpengaruh pada kenyamanan saat menggunakannya.

Sampai saat ini, jenis keramik sudah sangat banyak dan bermacam-macam. Mulai dari ukuran, bentuk, dan sampai motifnya. Pada dasarnya semua jenis keramik untuk kamar mandi tidak ada yang jelek.

Hanya saja, orang memiliki karakter sendiri-sendiri yang berbeda-beda. Sehingga wajar jika ada yang menyukai keramik jenis ini ada juga yang tidak menyukai.

Baca juga:

Desain Kamar Mandi yang Unik

Motif Keramik Dinding Kamar Mandi 25×40 dan Harganya

Dari banyaknya jenis keramik kamar mandi, dalam artikel ini hanya akan membahas tentang keramik dinding kamar mandi 25×40 dengan motif-motif indah yang akan menarik perhatian Anda.

Mulai dari motif warna, motif gambar, dan motif permukaannya. Buat Anda yang sedang mencari contoh motif keramik kamar mandi untuk bagian dinding, bisa lihat contoh-contohnya di bawah ini.

Harga Keramik Dinding Kamar Mandi Ukuran 25×40

Untuk harga keramik dinding kamar mandi dengan ukuran 25×40 cm adalah berkisar antara Rp. 40.000 – Rp. 110.000 per dus (1 dus isi 10 lembar).

Kisaran harga tersebut dibedakan berdasarkan dengan merk, motif, warna, dan tentunya kualitas. Semakin mahal maka kualitas semakin bagus. Harga tersebut adalah hasil survey kami di marketplace tokopedia.

Jadi, jika Anda ingin membeli keramik untuk dinding kamar mandi, sebelum berangkat ke toko bangunan, sebaiknya siapkan uang kisaran tersebut.

Macam Macam Motif Keramik Kamar Mandi

Setelah mengetahui kisaran harga keramik dinding kamar mandi, selanjutnya Anda bisa mencari inspirasi warna dan motif keramik yang Anda sukai.

Di bawah ini ada 40 contoh motif keramik yang menyenangkan untuk diketahui. Dengan melihat semua motif-motif keramik di artikel ini, kami yakin Anda akan menemukan motif terbaik untuk dinding kamar mandi Anda.

1. Keramik Dinding Kamar Mandi Warna Biru

"<yoastmark

Untuk Anda yang menyukai warna biru, bisa pilih warna keramik seperti contoh gambar di atas. Warnanya cukup mencolok kuat, dengan sedikit motif garis-garis yang terlihat samar.

Warna seperti ini, dalam keadaan kotor tidak akan terlalu terlihat kotor.

2. Motif Gelombang Berwarna Hijau

"<yoastmark

Dinding kamar mandi dengan permukaan keramik yang berukuran 25×40 ada pada bagian dinding yang berwarna hijau.

Meski semuanya berwarna hijau, tetapi terlihat jelas bahwa ada dua motif yang berbeda. Yaitu motif gelombang dan motif polos.

3. Keramik Dinding Warna Elegan

"<yoastmark

Kamar mandi yang memiliki keramik dengan warna seperti ini menjadikannya terlihat sangat elegan. Meskipun tidak ada motif alias hanya polosan saja.

Pemilihan warna seperti ini cocok untuk Anda yang menyukai kesunyian dan ketenangan.

4. Keramik Dinding Kamar Mandi yang Antik dengan Motif yang Menarik

"<yoastmark

Kita bisa lihat ada beberapa jenis atau motif keramik yang berbeda pada gambar dinding kamar mandi di atas. Sebelah kanan berwarna hijau tua dengan motif batik-batik.

Sedangkan sebelah kiri ada dua motif berbeda yaitu polos dan corak seperti serat kayu. Perpaduan yang sangat menarik.

5. Motif Batik juga Tidak Kalah Menariknya

"<yoastmark

Untuk Anda yang menyukai kesederhanaan yang klasik, bisa gunakan keramik dinding kamar mandi motif batik berwarna coklat silver.

Bentuk visualnya seperti gambar di atas. Akan terlihat lebih menarik jika dikombinasikan dengan warna lainnya pada bagian bawah dinding. Seperti gambar di atas terlihat motif batik dipadukan dengan motif polos warna gelap di bawahnya.

6. Keramik Motif Serat

Macam Macam Motif Keramik Dinding Kamar Mandi
Sumber Gambar: buildalandmark.com

Jika tadi sederhana tapi klasik, kali ini beda lagi. Yang sama-sama sederhana tetapi elegan. Jadi warna keramik dinding ini cukup memiliki pengaruh terhadap sensasi ruangan kamar mandi tersebut.

Seperti di atas, sudah jelas terlihat sensasi menenangkan dengan dinding kamar mandi yang berwarna cream elegan dan bermotif seperti serat kayu halus.

7. Keramik Ukuran 25×40 yang Bagus

Macam Macam Motif Keramik Dinding Kamar Mandi
Sumber Gambar: abeautifulmess.com

Gambar di atas adalah contoh saja. Pada intinya, keramik jenis di atas juga bisa diterapkan pada dinding kamar mandi.

Ukuran adalah 25×40 dengan motif yang tidak terlalu ramai. Tetapi sudah menambah nilai plus pada permukaan keramik tersebut.

8. Keramik Warna Putih

Macam Macam Motif Keramik Dinding Kamar Mandi
Sumber Gambar: cocotileflooringcontractor.com

Sebenarnya keramik dinding ini warna dan motifnya sama seperti contoh keramik nomor 7. Putih tetapi tidak menyala.

Warna putih yang kaya gini agak terlihat kusam tetapi jika dalam keadaan kotor jadi sedikit tersamarkan. Tetapi tetap saja yang namannya kotor akan mengganggu keindahan.

9. Gelap Mengkilap

Macam Macam Motif Keramik Dinding Kamar Mandi
Sumber Gambar: hunker.com

Warna gelap mengkilap juga tidak kalah menarik. Cocok untuk dinding kamar mandi yang mudah basah setiap kali digunakan untuk mandi.

10. Keramik Grey yang Kokoh

Macam Macam Motif Keramik Dinding Kamar Mandi
Sumber Gambar: evenprime.co

motifnya terlihat begitu elegan. Ditambah pemilihan warna grey atau abu-abu membuat suasana dalam kamar mandi ini menenangkan.

11. Merah Menyala

Warna Keramik Dinding Kamar Mandi yang Bagus
Sumber Gambar: tauceramica.com

Warna merah adalah warna yang menyala. Tidak ada salahnya memilih warna ini untuk dinding kamar mandi di rumah Anda.

12. Warna Cream Indah

Warna Keramik Dinding Kamar Mandi yang Bagus
Sumber Gambar: idealhome.co.uk

Warna keramik dindingnya adalah cream, dan warna keramik lantainya cokla tua dan gelap. Ini adalah perpaduan yang bagus.

13. Keramik Model Jeny Warna Beige

Warna Keramik Dinding Kamar Mandi yang Bagus
Sumber Gambar: idealhome.co.uk

Keramik ukuran 25×40 dengan motif jeny berwarna beige rata-rata saat ini harganya adalah Rp. 50.000 – Rp. 80.000.

Menyesuaikan dengan merk dan kualitasnya. Itu adalah harga dari marketplace Tokopedia.

14. Warna Gelap

Warna Keramik Dinding Kamar Mandi yang Bagus
Sumber Gambar: largilla.at

Jika Anda memilih keramik dinding kamar mandi dengan warna seperti gambar di atas, maka lampu penerangan menjadi wajib dinyalakan ketika menggunakan kamar mandi ini.

15. Keramik Motif Corak yang Kalem

Warna Keramik Dinding Kamar Mandi yang Bagus
Sumber Gambar: Pinterest.com

Seseorang yang kalem dan tenang, dijamin akan menyukai warna dan motif keramik dinding kamar mandi seperti contoh di atas ini.

16. Motif Kayu Warna Cream

Harga Keramik Dinding Kamar Mandi Minimalis
Sumber Gambar: houzz.com

Di dalam ruang kamar mandi ini, ada 3 jenis keramik yang berbeda. Pada bagian lantai dan dinding menggunakan 3 jenis keramik.

Namun semua didominasi oleh keramik ukuran 25×40 cm.

17. Hijau Kombinasi dengan Motif Gelombang

Harga Keramik Dinding Kamar Mandi Minimalis
Sumber Gambar: arch-buro.com

Warnanya menyenangkan ditambah dengan penambahan keramik yang bermotif gelombang pada tengah-tengah dinding. Terlihat kalem tetapi ceria.

18. Motif Bunga yang Indah

Harga Keramik Dinding Kamar Mandi Minimalis
Sumber Gambar: crystile.ru

Jika diperhatikan, dinding keramiknya bergambar bunga yang sedang terapung di atas air. Perpaduan warna hijau dan putihnya benar-benar menyatu.

19. Keramik Dinding Warna Hijau Ceria

Harga Keramik Dinding Kamar Mandi Minimalis
Sumber Gambar: amazon.com

Dinding kamar mandi yang satu ini, terdiri dari perpaduan keramik warna hijau dan putih. Pada bagian pembatas, menggunakan keramik hijau tua bermotif bunga. Ini desain yang keren.

20. Hijau Putih Motif Geometris

Harga Keramik Dinding Kamar Mandi Minimalis
Sumber Gambar: proplitku.by

Keramik warna hijau daun yang mengkilap memang sangat indah. Dan semakin indah karena ada perpaduan motif dan warnanya. Apalagi motifnya adalah motif geometris yang sedang trend di masa kini.

21. Keramik Dinding Motif Bunga

Jenis Jenis Motif Kamar Mandi Minimalis Menarik
Sumber Gambar: m.ok.ru

Bunga adalah lambang kecantikan dan keindahan. Dengan desain kamar mandi yang seperti ini, kamar mandi jadi terlihat indah.

22. Motif Bunga Berwarna Ungu

Jenis Jenis Motif Kamar Mandi Minimalis Menarik
Sumber Gambar: klubstroitelei.com

Sama-sama motif bunga tetapi beda bentuk dan warnanya. Jadi meski motifnya sama, tetapi berbeda.

Perpaduan warna ini juga cukup klop dan cocok. Tidak ada sesuatu yang mengganjal. Secara visual terlihat sempurna.

23. Keramik Dinding Kamar Mandi Motif Pemandangan Laut Indah

Jenis Jenis Motif Kamar Mandi Minimalis Menarik
Sumber Gambar: m.ok.ru

Nampaknya menyenangkan sekali jika mandi di dalam kamar mandi dengan dikelilingi dinding bergambar pemandangan indah.

Sudah jelas sensasi indahnya pantai terasa ketika mandi berendam di kamar mandi ini.

24. Keramik Dinding Ukuran 25X40 Motif Kayu

Jenis Jenis Motif Kamar Mandi Minimalis Menarik
Sumber Gambar: welcome-studio.com/

Motif kayunya sangat terlihat nyata. Meski hanya sebagian dinding saja yang menggunakan keramik ukuran 25×40 dengan motif kayu, sensasi kesederhanaan ala perkampungan benar-benar terasa di kamar mandi tersebut.

25. Kamar Mandi Minimalis dengan Keramik Dinding yang Elegan

Jenis Jenis Motif Kamar Mandi Minimalis Menarik
Sumber Gambar: designindulgence.blogspot.com/

Pemilihan warna keramik yang tepat untuk dinding kamar mandi yang dekat dengan pemandian menggunakan sower. Warna gelap membuat air-air yang menetes ke dinding tidak terlalu jelas terlihat.

26. Dinding Kamar Mandi yang Unik

Motif Keramik Dinding Kamar Mandi 25x40
Sumber Gambar: construyehogar.com

Anda yang menyukai warna hijau, tidak ada salahnya mengambil inspirasi dari gambar ini. Mungkin bisa dimodifikasi atau rubah sedikit supaya tidak terlalu sama.

27. Motif Bambu

Motif Keramik Dinding Kamar Mandi 25x40
Sumber Gambar: livingwallstile.com

Berdiri di tengah-tengah hutan bambu memang terasa menyenangkan. Biasanya ketika ada angin yang menghembus, suara daun-daun bambu terdengar merdu menari-nari.

Mungkin sensasi itu yang dirindukan oleh si desainer kamar mandi ini.

28. Motif Kayu yang Sederhana Sekali

Macam Macam Motif Keren Keramik Kamar Mandi Minimalis
Sumber Gambar: hgtv.com

Motif kayunya jelas sekali terlihat nyata. Entah itu memang benar-benar kayu atau memang keramik yang bermotif kayu sangat tidak bisa dibedakan.

29. Motif Polos yang Menenangkan

Macam Macam Motif Keren Keramik Kamar Mandi Minimalis
Sumber Gambar: cameohomesinc.com/

Seperti warna putih tetapi bukan warna putih. Itu yang menonjolkan sebuah ketenangan. Berendam di bak mandi dengan sensasi yang menenangkan memang dambaan semua orang.

30. Perpaduan Warna yang Sangat Menarik

Macam Macam Motif Keren Keramik Kamar Mandi Minimalis
Sumber Gambar: leroymerlin.fr

Ini adalah desain kamar mandi modern yang keren. Ini sangat cocok untuk orang milenial. Perpaduan warnanya keren dan kekinian.

31. Keramik Dinding Kamar Mandi Warna Ungu dan Putih

Macam Macam Motif Keren Keramik Kamar Mandi Minimalis
Sumber Gambar: leroymerlin.fr

Warna ungun gelap dan putih cerah, perpaduan yang bertolak belakang tetapi solid. Utuk sebuah kamar mandi, warna seperti ini menarik.

32. Motif Bunga Putih Cantik

Macam Macam Motif Keren Keramik Kamar Mandi Minimalis
Sumber Gambar: geekinteriordesign.com

Desain kamar mandi seperti ini sangat cocok untuk kamar mandi khusus anak perempuan yang sudah menginjak usia remaja dan dewasa.

Motif bunganya melambangkan sebuah keanggunan seorang perempuan.

33. Warna Cream dengan Motif Gelombang

Desain Keramik Kamar Mandi Minimalis
Sumber Gambar: myhome.ru

Antik dan berkelas, ini adalah gambaran yang pas untuk desain kamar mandi menggunakan keramik dinding ukuran 25×40 ini.

34. Perpaduan Keramik Motif Gemometris dan Polos Elegan

Desain Keramik Kamar Mandi Minimalis
Sumber Gambar: jilishta.com

Motif geometris pada dinding memperlihatkan sebuah keunikan dan nilai seni tersendiri yang memiliki daya tarik. Sangat cocok diterapkan di kamar mandi dengan desain modern seperti gambar di atas.

35. Keramik Dinding Motif Batik

Desain Keramik Kamar Mandi Minimalis
Sumber Gambar: babyblog.ru

Ada beberapa model jenis keramik yang digunakan dalam kamar mandi ini. Semuanya sama-sama menonjol. Namun yang cukup menarik perhatian adalah keramik motif batik.

36. Motif Bunga yang Menonjol

Desain Keramik Kamar Mandi Minimalis
Sumber Gambar: 3ddd.ru

Jika diperhatikan keramik motif bunga tidak mendominasi secara volume. Namun secara daya tarik, motif tersebut sangat mendominasi.

37. Kamar Mandi Modern dengan Dinding Keramik Ukuran 25×40

Desain Keramik Kamar Mandi Minimalis
Sumber Gambar: weheartit.com

Antara lantai dinding dengan lantai kamar mandi menggunakan jenis keramik yang sama. Tentu bukan keramik biasa. Karena untuk lantai kamar mandi harus menggunakan keramik yang permukaannya kesat supaya tidak licin.

38. Warna Putih dan Pink Cantik

Keramik Lantai dan Dinding Kamar Mandi Minimalis
Sumber Gambar: stroychik.ru

Desain kamar mandi ini khusus untuk perempuan. Perempuan yang anggun pasti menyukai model kamar mandi seperti gambar di atas.

Keramik motif bunga-bunga dengan warna pink yang cukup mendominasi, adalah lambang kecantikan yang nyata.

39. Keramik Warna Coklat Tua Motif Kayu

Keramik Lantai dan Dinding Kamar Mandi Minimalis
Sumber Gambar: jacuzzi.com

Coklat dengan motif kayu adalah sesuatu yang melambangkan sebuah kesederhanaan. Namun pada gambar di atas tidak terlalu terlihat sebuah kesederhanaan. Melainkan klasik. Karena dipadukan dengan warna dan motif lain.

Selain itu, desainnya juga kekinian. Ini bagus dan menarik.

40. Keramik Dinding Kamar Mandi Motif Batu

Keramik Lantai dan Dinding Kamar Mandi Minimalis
Sumber Gambar: maikorner.blogspot.com/

Motif batu sebenarnya juga menarik. Kalem dan menenangkan. Apalagi diterapkan di dinding pemandian sower. Tentu motif dan warna tersebut menambah sensasi sejuk tersendiri.

Nah, itulah 40 contoh motif keramik dinding kamar mandi ukuran 25×40 yang cocok untuk desain kamar mandi minimalis, modern, mewah, maupun kekinian.